Pelaihari-menindaklanjuti ketentuan Pasal 85 Peraturan Daerah Proviinsi Kalimantan Selatan Nomor 12 Tahun 2018 tentang pengelolaan barang milik daerah, disebutkan bahwa pengelola barang melakukan inventarisasi barang milik daerah berupa tanah dan/atau bangunan yang berada dalam penguasaannya paling sedikit 1 (satu) kali dalam 5 (lima) tahun. (08/09) 

 

Pelaksanaan inventarisasi barang milik daerah ini dimaksudkan untuk mewujudkan tertib administrasi dan memperoleh data barang yang mutakhir dan akurat melalui pencatatan langsung data barang yang lengkap meliputi jumlah, jenis, lokasi, keadaan dan kondisi barang. 

Sesuai dengan kartu inventarisasi barang (KIB) C gedung dan bangunan (intra countable), telah dilaksanakan inventarisasi berupa pengecekan bangunan gedung Kantor Resort Pengelolaan Hutan Kintap dan Pagar kantor yang berada di Desa Sebuhur Kecamatan Kintap. Kondisi bangunan Kantor RPH Kintap dan Pagar Kantor  masih dalam keadaan baik. 
(lukman/tala)

cloud
cloud

Inventarisasi Barang Milik Daerah Berupa Tanah dan/atau Bangunan di Wilayah Kerja KPH Tanah Laut 


blog

Pelaihari-menindaklanjuti ketentuan Pasal 85 Peraturan Daerah Proviinsi Kalimantan Selatan Nomor 12 Tahun 2018 tentang pengelolaan barang milik daerah, disebutkan bahwa pengelola barang melakukan inventarisasi barang milik daerah berupa tanah dan/atau bangunan yang berada dalam penguasaannya paling sedikit 1 (satu) kali dalam 5 (lima) tahun. (08/09) 

 

Pelaksanaan inventarisasi barang milik daerah ini dimaksudkan untuk mewujudkan tertib administrasi dan memperoleh data barang yang mutakhir dan akurat melalui pencatatan langsung data barang yang lengkap meliputi jumlah, jenis, lokasi, keadaan dan kondisi barang. 

Sesuai dengan kartu inventarisasi barang (KIB) C gedung dan bangunan (intra countable), telah dilaksanakan inventarisasi berupa pengecekan bangunan gedung Kantor Resort Pengelolaan Hutan Kintap dan Pagar kantor yang berada di Desa Sebuhur Kecamatan Kintap. Kondisi bangunan Kantor RPH Kintap dan Pagar Kantor  masih dalam keadaan baik. 
(lukman/tala)

122
1   0

Ada pertanyaan mengenai pengalaman ini ? Diskusikan pada kolom komentar ini