Mikro Organisme Lokal (MOL) adalah mikroorganisme yang dimanfaatkan sebagai starter dalam pembuatan pupuk organik padat maupun pupuk cair yang bermanfaat sebagai Pupuk Organik Cair (POC), sebagai dekomposer atau biang kompos untuk membuat kompos, dan sebagai pestisida nabati untuk mengusir hama penyakit tanaman.
Kegiatan Sekolah Lapang (SL) pembuatan Mikro Organisme Lokal (MOL) ini dilaksanakan di Gapoktan binaan KPH Batutegi yaitu Gapoktan Mandiri Lestari, Wana Tani Lestari dan Sumber Makmur untuk meningkatkan pengetahuan petani dalam memanfaatkan limbah organik di sekitar areal garapan mereka.
Unduh Berkas sini.