Lunyuk, 12 Desember 2023, dalam rangka memperingati Hari Menanam Pohon Indonesia (HMPI) dan Bulan Menanam Nasional (BMN), Balai KPH Brang Beh mendukung TNI serta menggandeng FORKOPINCAM kecamatan Lunyuk, PORLI,Pemdes Perung  dan masyarakat untuk kembali menghijaukan daerah lunyuk  dengan tanaman Produktif. 200 bibit tanaman produktif dengan berbagai jenis yaitu Alpukat, Durian, Kelenkeng sudah di tanam di wilayah lempui sebagai langkah konkrit bersama mengembalikan fungsi Ekologi dan Ekonimi Hutan. Berlokasi di wilayah Lempui KH Dodo Jaran Pusang (RTK 64)  KTH Batu Bangkek Desa Perung, Balai KPH Brang Beh membangun Hutan Tanaman Bibit Produktif yang diharapakn sebagai  demplot / contoh bagi masyarakat lain yang masih bergantung pada jagung. daerah ini akan terus di dampingi oleh Balai KPH Beh untuk mewujudkan Hutan Lestari masyarakat Sejahtera demi tercapainya NTB Hijau Asri dan Lestari. selanjutnya di seluruh wilayah Balai KPH Brang Beh telah di bangun demplot yang berada di masing- masing wilayah Resort Pengeloaan Hutan (RPH ) lingkup Balai KPH Brang Beh.

Ekologi terjamin, ekonomoni Juga terjamin. 

Hutan Lestari Masyarakat Sejahtera

salam lestari...
Salam dari BKPH Brang Beh
#HumasNTB
#diskominfotintb
#ntbbasridanlestari
#NTBHijau
#NTBZeroWaste
#HasilHutanBukanKayu
#ntbbebassampah2023
#Kphntb
#Dinaslhkprovntb
#balaikphbrangbeh

cloud
cloud

Sinergitas Balai KPH Brang Beh dengan Kodim 1607-07 Koramil Lunyuk memperingati HMPI di Lempui


blog

Lunyuk, 12 Desember 2023, dalam rangka memperingati Hari Menanam Pohon Indonesia (HMPI) dan Bulan Menanam Nasional (BMN), Balai KPH Brang Beh mendukung TNI serta menggandeng FORKOPINCAM kecamatan Lunyuk, PORLI,Pemdes Perung  dan masyarakat untuk kembali menghijaukan daerah lunyuk  dengan tanaman Produktif. 200 bibit tanaman produktif dengan berbagai jenis yaitu Alpukat, Durian, Kelenkeng sudah di tanam di wilayah lempui sebagai langkah konkrit bersama mengembalikan fungsi Ekologi dan Ekonimi Hutan. Berlokasi di wilayah Lempui KH Dodo Jaran Pusang (RTK 64)  KTH Batu Bangkek Desa Perung, Balai KPH Brang Beh membangun Hutan Tanaman Bibit Produktif yang diharapakn sebagai  demplot / contoh bagi masyarakat lain yang masih bergantung pada jagung. daerah ini akan terus di dampingi oleh Balai KPH Beh untuk mewujudkan Hutan Lestari masyarakat Sejahtera demi tercapainya NTB Hijau Asri dan Lestari. selanjutnya di seluruh wilayah Balai KPH Brang Beh telah di bangun demplot yang berada di masing- masing wilayah Resort Pengeloaan Hutan (RPH ) lingkup Balai KPH Brang Beh.

Ekologi terjamin, ekonomoni Juga terjamin. 

Hutan Lestari Masyarakat Sejahtera

salam lestari...
Salam dari BKPH Brang Beh
#HumasNTB
#diskominfotintb
#ntbbasridanlestari
#NTBHijau
#NTBZeroWaste
#HasilHutanBukanKayu
#ntbbebassampah2023
#Kphntb
#Dinaslhkprovntb
#balaikphbrangbeh


 Lihat Hasil Review

3   0
Bagikan :

Ada pertanyaan mengenai pengalaman ini ? Diskusikan pada kolom komentar ini