PELAIHARI - Dari sekian banyak rangkaian kegiatan sosialisasi penyebarluasan perda Nomor 7 Tahun 2018 yang di prakarsai oleh Bapak Iman Suprastowo Ketua komisi 2 Sekretaris Fraksi PDI Perjuangan DPRD Provinsi Kaliman Selatan di setiap Kecamatan di Kabupaten Tanah Laut, pada hari ini (02/11) kembali digelar di Kecamatan Kurau Kabupaten Tanah Laut.

 

Dengan dihadiri peserta dari masyarakat, Para Kepala Desa di Kecamatan Kurau dan Kader Partai PDIP Kecamatan Kurau acara berlangsung dengan lancar dan disambut antusias oleh para peserta kegiatan ini, kegiatan ini dimulai dengan sambutan dari Camat Kurau Bapak Zulpuaddin, S.Sos beliau mengajak masyarakatnya bisa mengikuti kegiatan ini dengan cermat untuk menunjang keberhasilan pembangunan di wilayah kerja beliau dan bisa mengaplikasikannya secara langsung.

Dilanjutkan sambutan dari Bapak Imam Suprastowo beliau juga berharap bahwa kegiatan ini harus berjalan dan berharap banyak kepada masyarakat Kurau bisa menjalankan kegiatan revolusi hijau ini dengan cara menanam dimanapun dan kapanpun, dilanjutkan oleh narasumber yaitu Kepala KPH Tanah Laut Bapak Rahmad Riansyah, S.Hut, MP menjelaskan tentang Revolusi Hijau ini, beliau juga menjelaskan bahwa revolusi hijau atau penanaman ini harus terus berlanjut dan menanamlah memaki hati, sehingga ada "perasaan sayang dalam menjaga atau mengurus tanaman yang kita tanam hingga bisa dinikmati secara langsung atau tidak langsung suatu saat nanti" ujar beliau.

 

Kepala Seksi Perlindungan Hutan Bapak Agus Suparno, SST  juga ikut mendampingi dalam kegiatan ini beserta staf beliau untuk memastikan bahwa akan ada penyebaran bibit di Kecamatan Kurau kedepannya bisa diketahui dan sesuai dengan permintaan bibit yang diinginkan masyarakat.
(Wild/kphtala)

cloud
cloud

LAGI DAN LAGI SOSIALISASI REVJO KEMBALI DIGELAR


blog

PELAIHARI - Dari sekian banyak rangkaian kegiatan sosialisasi penyebarluasan perda Nomor 7 Tahun 2018 yang di prakarsai oleh Bapak Iman Suprastowo Ketua komisi 2 Sekretaris Fraksi PDI Perjuangan DPRD Provinsi Kaliman Selatan di setiap Kecamatan di Kabupaten Tanah Laut, pada hari ini (02/11) kembali digelar di Kecamatan Kurau Kabupaten Tanah Laut.

 

Dengan dihadiri peserta dari masyarakat, Para Kepala Desa di Kecamatan Kurau dan Kader Partai PDIP Kecamatan Kurau acara berlangsung dengan lancar dan disambut antusias oleh para peserta kegiatan ini, kegiatan ini dimulai dengan sambutan dari Camat Kurau Bapak Zulpuaddin, S.Sos beliau mengajak masyarakatnya bisa mengikuti kegiatan ini dengan cermat untuk menunjang keberhasilan pembangunan di wilayah kerja beliau dan bisa mengaplikasikannya secara langsung.

Dilanjutkan sambutan dari Bapak Imam Suprastowo beliau juga berharap bahwa kegiatan ini harus berjalan dan berharap banyak kepada masyarakat Kurau bisa menjalankan kegiatan revolusi hijau ini dengan cara menanam dimanapun dan kapanpun, dilanjutkan oleh narasumber yaitu Kepala KPH Tanah Laut Bapak Rahmad Riansyah, S.Hut, MP menjelaskan tentang Revolusi Hijau ini, beliau juga menjelaskan bahwa revolusi hijau atau penanaman ini harus terus berlanjut dan menanamlah memaki hati, sehingga ada "perasaan sayang dalam menjaga atau mengurus tanaman yang kita tanam hingga bisa dinikmati secara langsung atau tidak langsung suatu saat nanti" ujar beliau.

 

Kepala Seksi Perlindungan Hutan Bapak Agus Suparno, SST  juga ikut mendampingi dalam kegiatan ini beserta staf beliau untuk memastikan bahwa akan ada penyebaran bibit di Kecamatan Kurau kedepannya bisa diketahui dan sesuai dengan permintaan bibit yang diinginkan masyarakat.
(Wild/kphtala)

1   0
Bagikan :

Ada pertanyaan mengenai pengalaman ini ? Diskusikan pada kolom komentar ini