PROGRAM INVESTASI KEHUTANAN
PROYEK-II

Peningkatan Pengelolaan Sumber Daya Alam Lestari Berbasis Masyarakat dan Pengembangan Kelembagaan

img



img
Jamur Tiram.

Proyek FIP 2 dirancang untuk mendukung upaya pemerintah dalam pengelolaan hutan melalui operasionalisasi Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH) serta meningkatkan penghidupan masyarakat berbasis hutan yang berkelanjutan.

KTH Harapan Baru adalah salah satu Kelompok Tani Hutan dampingan KPH Tanah Laut yang telah mengembangkan usaha budidaya jamur tiram dengan dukungan Project FIP 2. Jamur tiram telah menghasilkan 10 kg/hari dengan harga 20.000-30.000/kg.

Sumber : Forest Investment Program


×

Informasi pengguna


Berita Terkait

Tinggalkan Komentar

  • user

× Avatar
Lupa sandi?

×

Informasi pengguna


Belum ada komentar

Pengaduan GRM :