BUMDes Gatari Mass Desa Sesaot Adakan Peratan Camping Dan Sarpras Wisata alam Dari Dana Hibah FIP II 2020 KPH Rinjani Barat

KPH RINJANI BARAT, Sesaot - Keberadaan kegiatan FIP II di KPH Rinjani Barat yang dibiayai dari Bank Dunia sedikit banyak sangat membantu perekonomian lokal yang melesu akibat pandemi Covid-19. Tak terkecuali dengan kegiatan pengadaan peralatan wisata alam dan sarpas wisata yang dilakukan oleh pengelola Wisata Alam Sesaot, BUMDes Gatari Mass Desa Sesaot. BUMDes ini telah menandatangani Kesepakatan Kerjasama Pemanfaatan Jasa Lingkungan Wisata Alam dengan Pemerintah Provinsi NTB (Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan Provinsi NTB) dan berkontribusi dalam PAD Pemprov NTB.

Berdasarkan rencana yang sudah dibuat, tahun 2020 ini BUMDes Gatari Mass, dengan difasilitasi oleh Direktorat Bina Usaha Perhutanan Sosial dan Hutan Adat dan KPH Rinjai Barat, ditargetkan untuk mengadakan peralatan camping, sound system, 5 unit sepeda gunung, 1 unit rumah pohon, 3 unit rumah lumbung, 2 unit berugak, furniture, dan pembuatan pagar hidup. Kegiatan pengadaan dilakukan oleh Tim Pengada Barang/Jasa yang dibentuk oleh BUMDes Gatari Mass Desa Sesaot. Dana yang diterima langsung ditransfer ke rekening BUMDes Gatari Mass.

Ke depan, dengan adanya penambahan sarpras wisata ini, lokasi wisata yang dikelola oleh BUMDes Gatari Mass Desa Sesaot dapat meningkat pelayanannya menjadi lebih baik, dan menawarkan pilihan atraksi wisata yang beraneka ragam sehingga menarik minat calon pengunjung dari lokal maupun luar daerah.

"MARI BERSAMA-SAMA MENJAGA ALAM DAN LINGKUNGAN SEBAGAI WARISAN BAIK UNTUK ANAK CUCU KITA".

“TETAP SEMANGAT, JAGA KESEHATAN DAN UTAMAKAN KESELAMATAN DALAM BEKERJA.”

Salam Lestari

Salam Lingkungan Sehat

Sumber  : https://www.facebook.com/rinjani.barat.1

 

Wisata Alam Di Desa Sesaot

Berikan Rating

Peringkat
Bagikan :
Link Berguna :
0   0

BUMDes Gatari Mass Desa Sesaot Adakan Peratan Camping Dan Sarpras Wisata alam Dari Dana Hibah FIP II 2020 KPH Rinjani Barat

KPH RINJANI BARAT, Sesaot - Keberadaan kegiatan FIP II di KPH Rinjani Barat yang dibiayai dari Bank Dunia sedikit banyak sangat membantu perekonomian lokal yang melesu akibat pandemi Covid-19. Tak terkecuali dengan kegiatan pengadaan peralatan wisata alam dan sarpas wisata yang dilakukan oleh pengelola Wisata Alam Sesaot, BUMDes Gatari Mass Desa Sesaot. BUMDes ini telah menandatangani Kesepakatan Kerjasama Pemanfaatan Jasa Lingkungan Wisata Alam dengan Pemerintah Provinsi NTB (Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan Provinsi NTB) dan berkontribusi dalam PAD Pemprov NTB.

Berdasarkan rencana yang sudah dibuat, tahun 2020 ini BUMDes Gatari Mass, dengan difasilitasi oleh Direktorat Bina Usaha Perhutanan Sosial dan Hutan Adat dan KPH Rinjai Barat, ditargetkan untuk mengadakan peralatan camping, sound system, 5 unit sepeda gunung, 1 unit rumah pohon, 3 unit rumah lumbung, 2 unit berugak, furniture, dan pembuatan pagar hidup. Kegiatan pengadaan dilakukan oleh Tim Pengada Barang/Jasa yang dibentuk oleh BUMDes Gatari Mass Desa Sesaot. Dana yang diterima langsung ditransfer ke rekening BUMDes Gatari Mass.

Ke depan, dengan adanya penambahan sarpras wisata ini, lokasi wisata yang dikelola oleh BUMDes Gatari Mass Desa Sesaot dapat meningkat pelayanannya menjadi lebih baik, dan menawarkan pilihan atraksi wisata yang beraneka ragam sehingga menarik minat calon pengunjung dari lokal maupun luar daerah.

"MARI BERSAMA-SAMA MENJAGA ALAM DAN LINGKUNGAN SEBAGAI WARISAN BAIK UNTUK ANAK CUCU KITA".

“TETAP SEMANGAT, JAGA KESEHATAN DAN UTAMAKAN KESELAMATAN DALAM BEKERJA.”

Salam Lestari

Salam Lingkungan Sehat

Sumber  : https://www.facebook.com/rinjani.barat.1

 

Desa Sesaot


Tinggalkan Komentar :

Ada pertanyaan mengenai pengalaman ini ? Diskusikan pada kolom komentar ini





Tempat Wisata Serupa

KPH Rinjani Barat, Nusa Tenggara Barat
KPH Rinjani Barat, Nusa Tenggara Barat
KPH Rinjani Barat, Nusa Tenggara Barat
KPH Rinjani Barat, Nusa Tenggara Barat
KPH Rinjani Barat, Nusa Tenggara Barat